Tips Mencegah Keriput di Dahi Dengan Bahan Alami / Cara mencegah Keriput / Cara Alami Menghilangkan Keriput / Cara cepat mencerahkan wajah dan keriput / mengencangkan wajah
Keriput wajah merupakan salah satu masalah kecantikan yang banyak dialami oleh wanita. Keriput ini banyak muncul biasanya pada area dahi, bawah mata dan beberapa bagian muka yang lain. Dengan adanya keriput ini akan memberikan kesan untuk wajah kita tampak lebih tua, atau kulit yang kurang terawat. Padahal bisa saja umur atau usia kita juga belum pantas disebut sebagai orang tua. Sehingga memberikan perawatan wajah yang baik untuk menghindari keriput seperti ini sangat penting untuk dilakukan.
Wajah bersih halus dan mulus akan memberikan kesan tersendiri untuk pasangan kita. Terlebih lagi jika kita tampil di depan suami dengan wajah yang cerah dan senyuman manis, membuat suami kita makin sayang sama kita. Semua itu ada cara yang harus kita lakukan untuk mendapatkan wajah cerah bersih dan mempesona.
Berikut ini adalah tips mencegah keriput di dahi dengan bahan alami untuk wajah anda :
1. Menggunakan minyak zaitun. Minyak zaitun dapat menutrisi kulit wajah dengan kandungan bahan yang ada didalamnya. Dengan memberikan pada wajah saat malam hari sebelum tidur, maka akan dapat mengurangi kerutan dan keriput pada dahi anda. Minyak zaitun juga dapat sebagai bahan untuk merangsang produksi kolagen pada kulit wajah.
2. Dengan lidah buaya. Bahan alami lidah buaya sudah banyak digunakan sebagai bahan pokok kecantikan terutama untuk rambut. Namun, lidah buaya ternyata juga dapat berfungsi untuk antioksidan yang dibutuhkan oleh kulit kita. Bisa digunakan secara langsung atau dibuat masker dengan campuran putih telur. Putih telur juga sangat bermanfaat untuk membuat kulit wajah menjadi lebih kencang. Sehingga kombinasi kedua bahan ini sangat ajaib untuk membuat wajah anda kembali kencang tidak keriput.
3. Buah lemon. Buah sekaligus bahan untuk membuat minuman dengan rasa sedikit asam ini juga dapat kita manfaatkan sebagai cara kecantikan wajah terutama dalam mengurangi keriput dan kerutan. Kandungan dalam buah lemon akan memberikan nutrisi vitamin C yang dibutuhkan oleh kulit wajah kita. Dalam penggunaannya bisa dilakukan dengan mengoles potongan buah lemon pada dahi, lakukan sehari sekali sebelum tidur malam. Jangan lupa di bilas.
4. Konsumsi makanan setiap hari. Gaya hidup kita tentu berbeda setiap wanita. Sehingga akan menentukan kesehatan dan kecantikan kulit masing-masing. Begitu juga akan kebutuhan nutrisi kulit yang dihasilkan dari makanan yang senantiasa kita konsumsi. Maka sayuran dan buah-buahan akan semakin membuat kulit kita menjadi lebih sehat dan terawat. Kulit wajah merupakan sangat sensitif sehingga nutrisi dari dalam tubuh yaitu dari makanan sangat penting dibutuhkan.
Cara alami diatas merupakan tips mencegah keriput dengan bahan alami, dan anda bisa juga menggunakan perawatan dengan produk kosmetik aman bpom seperti cream sari. Cream sari tidak hanya akan membuat wajah anda lebih kencang lagi, namun juga dapat memutihkan dan mencerahkan wajah. Dalam beberapa testi dari customer saya dapat menghilangkan jerawat dan bekasnya. Sehingga menjadi salah satu rekomendasi kami untuk anda gunakan sebagai perawatan kecantikan wajah.
Dalam penggunaan rutin dalam satu bulan, bisa anda dapatkan perubahan wajah yang lebih bersih dan cerah. Meskipun ada juga yang kurang dari sebulan juga ada, atau yang lebih juga ada. Semua tergantung dari kondisi kulit wajah yang sedang anda alami. Semakin teratur dalam memberikan perawatan kecantikan wajah, akan semakin cepat untuk dapatkan perubahan. Sehingga keriput dan kerutan pada wajah anda tidak lagi muncul yang menghantui wajah anda. Dapatkan Cream sari pemutih wajah hubungi kami PIN BB 23687D82 WA 08569834604